Header Ads

Kisi-Kisi dan Prediksi Soal Ujian Sekolah PJOK kls 9 TA 2021-2022

Selamat datang sahabat nwepjok.com, pada kesempatan kali ini admin ingin membagikan prediksi soal dan kisi-kisi Ujian Sekolah Kelas IX SMP Kurikulum 2013 tahun ajaran 2021/2022.



Sebentar lagi kalian semua akan menghadapi Ulangan Ujian Akhir Sekolah (US/UAS) Semester Genap, maka dari itu kami selaku admin newpjok.com. ingin berbagi kepada kalian semua mengenai kisi-kisi soal Ujian Sekolah/Ujian Akhir Sekolah khusus Kelas IX Mapel PJOK SMP/MTs Semester Genap Kurikulum 2013 TA. 2021/2022.

Berikut ini adalah kisi-kisi Ujian Sekolah PJOK semester genap tahun ajaran 2021/2022.

No

Tema Pokok

Materi

Indikator Soal

1

Permainan bola besar

Sepakbola (Kls 7)

Peserta didik  dapat menjelaskan  pengertian sepakbola

2

Permainan bola besar

Bola voli (Kls 8)

Peserta didik dapat menyebutkan induk organisasi

3

Permainan bola besar

Bola voli (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar bola voli

4

Permainan bola besar

Bola basket (Kls 9)

Peserta didik dapat menyebutkan penemu/pencipta

5

Permainan bola besar

Bola basket (Kls 9)

Peserta didik dapat menyebutkan induk organisasi

6

Permainan bola kecil

Kasti (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar kasti

7

Permainan bola besar

Bola basket (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar basket

8

Permainan bola kecil

Tenis meja (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan pengaturan skor

9

Permainan bola kecil

Tenis meja (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan istilah dalam pengaturan skor

10

Permainan bola kecil

Tenis meja (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar tenis meja

11

Permainan bola kecil

Bulutangkis (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar bulutangkis

12

Permainan bola kecil

Bulutangkis (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar bulutangkis

13

Permainan bola kecil

Bulutangkis (Kls 8)

Peserta didik dapat menyebutkan nomor pertandingan bulutangkis

14

Atletik

Jalan cepat (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan salah satu gerakan yang ada

15

Atletik

Lari jarak pendek (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah start

16

Atletik

Lari estafet (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan nama lain/istilah lari estafet

17

Atletik

Lari estafet (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan syarat tim dalam lari estafet

18

Atletik

Lari estafet (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan dalam penerimaan tongkat

19

Atletik

Lompat jauh (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah/tahapan lompat jauh

20

Atletik

Tolak peluru (Kls 8)

Peserta didik dapat menyebutkan peralatan yang digunakan dalam tolak peluru

21

Atletik

Tolak peluru (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan teknik dasar tolak peluru

22

Atletik

Lempar cakram (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan sistem penilaian dalam lempar cakram

23

Atletik

Lempar cakram (Kls 9)

Peserta didik dapat menyebutkan peralatan yang digunakan dalam lempar cakram

24

Atletik

Lempar cakram (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah dalam lempar cakram

25

Senam lantai

Guling lenting (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah dalam guling lenting

26

Senam lantai

Headstand (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang langkah-langkah headstand

27

Senam lantai

Meroda (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang langkah-langkah meroda

28

Senam lantai

Meroda (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang langkah-langkah meroda

29

Senam lantai

Guling belakang (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang langkah-langkah guling belakang

30

Aktivitas gerak ritmik

Senam erobik (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang pengertian senam erobik

No

Tema Pokok

Materi

Indikator Soal

31

Senam irama

Senam SKJ (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang tahapan dalam SKJ

32

Senam lantai

Guling lenting (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang tahap akhir dari guling lenting

33

Aktivitas gerak ritmik

Senam dengan alat

(Kls 7)

Peserta didik dapat menyebutkan peralatan untuk senam irama dengan alat

34

Aktivitas gerak ritmik

Senam irama (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan langkah-langkah dalam senam irama

35

Aktivitas gerak ritmik

Senam erobik (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan manfaat senam erobik

36

Aktivitas gerak ritmik

Senam erobik (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan manfaat senam erobik

37

TKJI

Daya tahan (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang sit up

38

TKJI

Naik Turun Bangku (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian naik turun bangku (NTB)

39

TKJI

Tes Kebugaran (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian lompat tegak (vertical jump)

40

Aktifitas fisik terhadap penyakit

Aktifitas fisik (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan manfaat aktifitas fisik terhadap tubuh

41

TKJI

Kelincahan (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang pengertian kelincahan

42

TKJI

Denyut Nadi Maksimal (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang cara pengukuran DN max

43

Keselamatan di jalan

Rambu-rambu lalu lintas (Kls 8)

Peserta didik dapat menyebutkan arti rambu-rambu lalu lintas

44

Keselamatan di jalan

Rambu-rambu lalu lintas (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan tentang syarat dalam berkendara

45

Perkembangan tubuh remaja

Perkembangan tubuh remaja (Kls 7)

Peserta didik dapat menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan tubuh remaja

46

Pola Hidup Sehat

Pola hidup sehat (Kls 7)

Peserta didik dapat menyebutkan contoh usaha dalam pola hidup sehat

47

Pergaulan Bebas

NAPZA (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan penyebab penggunaan NAPZA

48

Pergaulan Bebas

Pergaulan Bebas (Kls 8)

Peserta didik dapat menjelaskan dampak pergaulan bebas

49

P3K

P3K (Kls 9)

Peserta didik dapat menjelaskan fungsi dari salah satu peralatan dalam P3K

50

P3K

P3K (Kls 9)

Peserta didik dapat menyebutkan dari salah satu peralatan dalam P3K



Berikut ini prediksi soal yang akan sekiranya keluar dalam Ujian Sekolah PJOK Tahun jaran 2021/2022. :



Silahkan kalian coba kerjakan dan untuk kunci jawaban kalian dapat mencari sendiri sebagai bahan untuk latihan.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.